AMD Umumkan Prosesor Mobile Terbaik di Dunia dalam Keynote CES 2021

SANTA CLARA, California, AS– CES 2021 – January 12, 2021 – Hari ini, AMD (NASDAQ: AMD) mengumumkan portofolio lengkap Prosesor Mobile AMD Ryzen™ 5000 Series, menghadirkan arsitektur core “Zen 3” yang sangat efisien dan bertenaga ke pasar laptop. Prosesor Mobile AMD Ryzen 5000 Series baru memberikan tingkat performa yang belum pernah terjadi sebelumnya dan daya tahan baterai yang luar biasa untuk para gamer, kreator, dan profesional.

Laptop baru yang didukung oleh prosesor Mobile Ryzen 5000 Series akan tersedia dari produsen PC termasuk ASUS, HP dan Lenovo, mulai Q1 2021. Memperluas kepemimpinan portofolio produk komputasi yang menampilkan core “Zen 3”, AMD juga mengumumkan Prosesor Mobile AMD Ryzen PRO 5000 Series, menghadirkan keamanan tingkat tinggi untuk enterprise dan pengelolaan yang sangat responsif bagi pengguna komersial. Sepanjang tahun 2021, AMD mengharapkan portofolio yang luas dari lebih dari 150 notebook consumer dan komersial bertenaga Prosesor Mobile Ryzen 5000 Series.

“Karena PC menjadi bagian yang lebih penting dari bagaimana kami bekerja, bermain, dan terhubung, pengguna membutuhkan performa, keamanan, dan konektivitas yang lebih tinggi,” kata Saeid Moshkelani, senior vice president and general manager, Client business unit, AMD. “Prosesor Desktop dan Mobile AMD Ryzen 5000 Series baru menghadirkan inovasi terbaik yang ditawarkan AMD kepada konsumen dan profesional seiring dengan komitmen kami untuk menghadirkan pengalaman terbaik di kelasnya dengan performa yang cepat, daya tahan baterai yang luar biasa, dan desain yang fantastis. Bersama mitra PC, kami memberikan performa berkualitas tinggi dan solusi tanpa kompromi bersamaan dengan pertumbuhan kami yang memecahkan rekor untuk notebook dan desktop di tahun sebelumnya.”

Prosesor AMD Ryzen Threadripper PRO, dirancang untuk tuntutan beban kerja profesional hadir hingga ke retail.

Prosesor Mobile AMD Ryzen 5000 Series

Dibangun di atas prosesor mobile terdepan generasi sebelumnya, Ryzen 5000 Series mencakup prosesor Seri H dan ultra-mobile U-Series dengan performa tinggi. Prosesor,Mobile AMD Ryzen 5000 H-Series menghadirkan pengalaman bermain game yang mengesankan dengan menggabungkan performa tak tertandingi dan ketahanan baterai yang luar biasa, menampilkan hingga 8 core dan 16 thread yang dibangun di atas arsitektur AMD “Zen 3” yang baru.

Melengkapi generasi prosesor mobile, prosesor Seri HX memberikan performa tingkat elit bagi para gamer dan kreator, sementara prosesor HS menghadirkan daya Seri-H dalam form factor yang lebih tipis dan ringan. Prosesor AMD Ryzen 9 5980HX yang baru mampu meningkatkan performa single-threaded hingga 23% dan performa multi-threaded hingga 17% lebih cepat dibandingkan generasi sebelumnya[1], menjadikannya solusi ideal untuk notebook gaming dan pro kreator.

Untuk konsumen mainstream yang mencari performa saat bepergian dan dimana saja, Prosesor Mobile AMD Ryzen 5000 U-Series menawarkan perpaduan sempurna antara performa dan efisiensi daya yang cukup optimal yang memberikan daya tahan baterai yang luar biasa untuk laptop tipis dan ringan. Prosesor AMD Ryzen 7 5800U yang baru menawarkan:

  • Performa single-threaded hingga 16% lebih baik dan performa multithread hingga 14% lebih cepat dibandingkan generasi sebelumnya[2]
  • Daya tahan baterai hingga 17,5 jam yang luar biasa dan pemutaran film hingga 21 jam dengan sekali pengisian daya[3]

 Spesifikasi Produk: Prosesor Mobile AMD Ryzen 5000 Series

ModelCores/ThreadsBoost[4]/Base[5] Frequency (GHz)Cache (MB)TDP (Watts)Architecture
AMD Ryzen 9 5980HX8C/16TUp to 4.8 / 3.3 GHz2045+“Zen 3”
AMD Ryzen 9 5980HS8C/16TUp to 4.8 / 3.0 GHz2035“Zen 3”
AMD Ryzen 9 5900HX8C/16TUp to 4.6 / 3.3 GHz2045+“Zen 3”
AMD Ryzen 9 5900HS8C/16TUp to 4.6 / 3.0 GHz2035“Zen 3”
AMD Ryzen 7 5800H8C/16TUp to 4.4 / 3.2 GHz2045“Zen 3”
AMD Ryzen 7 5800HS8C/16TUp to 4.4 / 2.8 GHz2035“Zen 3”
AMD Ryzen 5 5600H6C/12TUp to 4.2 / 3.3 GHz1945“Zen 3”
AMD Ryzen 5 5600HS6C/12TUp to 4.2 / 3.0 GHz1935“Zen 3”
AMD Ryzen 7 5800U8C/16TUp to 4.4 / 1.9 GHz2015“Zen 3”
AMD Ryzen 7 5700U8C/16TUp to 4.3 /1.8 GHz1215“Zen 2”
AMD Ryzen 5 5600U6C/12TUp to 4.2 / 2.3 GHz1915“Zen 3”
AMD Ryzen 5 5500U6C/12TUp to 4.0 / 2.1G Hz1115“Zen 2”
AMD Ryzen 3 5300U4C/8TUp to 3.8 / 2.6 GHz615“Zen 2”

Tersedia pada pertengahan pertama tahun 2021, Prosesor Mobile Ryzen™ PRO Seri 5000 memberikan tingkat produktivitas dan kolaborasi baru bersama dengan pengelolaan yang lancar untuk memenuhi tuntutan lingkungan kerja modern yang selalu berubah. Prosesor Mobile Ryzen PRO 5000 Series juga menawarkan fitur keamanan tingkat enterprise dengan lapisan ketahanan inovatif di tingkat silikon, OS, dan platform, memberi keyakinan kepada tim TI bahwa PC mereka memiliki perlindungan, di mana pun tenaga kerja mereka ditempatkan.

Prosesor Desktop AMD Ryzen

AMD juga mengumumkan prosesor desktop alternatif dari AMD Ryzen™ 9 5900X dan AMD Ryzen™ 7 5800X yang telah memenangkan berbagai penghargaan, kini dengan TDP yang lebih rendah, hadir untuk sistem OEM pre-built. Didukung oleh arsitektur core “Zen 3” baru dan dengan TDP 65W yang lebih rendah, prosesor desktop Ryzen 9 5900 menawarkan rata-rata game 1080p 24% lebih cepat di seluruh judul tertentu dibandingkan dengan generasi sebelumnya[6].

Spesifikasi Produk: Prosesor Desktop AMD Ryzen 5000 Series

ModelCores/ThreadsBoost5

/Base6 Frequency (GHz)

Cache (MB)TDP (Watts)
AMD Ryzen 9 590012C/24TUp to 4.7 / 3.0 GHz7065
AMD Ryzen 7 58008C/16TUp to 4.6 / 3.4 GHz3665

 

Selain itu, Prosesor AMD Ryzen Threadripper PRO sekarang akan langsung tersedia bagi konsumen melalui retail global, e-tailer dan integrator sistem yang berpartisipasi dengan ketersediaan yang diharapkan pada Maret 2021. Prosesor Ryzen Threadripper PRO menawarkan serangkaian fitur yang tak tertandingi untuk pelanggan workstation dengan hingga 64 core, 8 saluran memori, dukungan RDIMM dan LRDIMM, 128 jalur PCIe® Gen 4, dan teknologi keamanan AMD PRO.

Spesifikasi Produk: AMD Ryzen Threadripper PRO

ModelCores/ ThreadsBoost5

/Base6 Frequency (GHz)

Total Cache (MB)TDP (Watts)
AMD Ryzen Threadripper PRO 3995WX64C/128TUp to 4.2 / 2.7 GHz288280
AMD Ryzen Threadripper PRO 3975WX32C/64TUp to 4.2 / 3.5 GHz144280
AMD Ryzen Threadripper PRO 3955WX16C/32TUp to 4.3 / 3.9 GHz72280

Partner Quotes

“Seiring dunia terus merangkul gaya hidup jarak jauh yang fleksibel, ASUS terus berinovasi untuk menghadirkan produk yang dibutuhkan konsumen agar tetap terhubung dimana pun mereka bermain game, streaming, atau bekerja,” kata Eric Chen, corporate senior vice president, ASUS. “ASUS juga senang untuk terus bekerja dengan AMD dalam menghadirkan inovasi mutakhir untuk meningkatkan standar performa gaming bagi pengguna mobile dan gaming di mana pun.”

“Saat ini karyawan dan tim TI terus beradaptasi dengan cara baru berkolaborasi dan berkreasi – baik di rumah, di kantor, atau lokasi terpencil lainnya,” kata Andy Rhodes global head of Commercial Personal Systems, HP Inc. “Kami bangga dengan kolaborasi berkelanjutan kami dengan AMD untuk menawarkan PC bisnis yang kuat dan sangat aman untuk membantu orang tetap terhubung, terlibat, dan produktif di mana pun mereka berada. ”

“Lenovo mendengarkan umpan balik pelanggan untuk mendapatkan wawasan pengguna tentang inovasi. Apa yang kami butuhkan selama ‘revolusi jarak jauh’ baru ini sederhana — performa terbaik untuk membantu mendorong lebih banyak kolaborasi waktu real-time. Dengan bermitra bersama AMD, kami memenuhi kedua hal tersebut untuk memberikan pengalaman pengguna yang luar biasa, ”kata Dilip Bhatia, chief customer experience officer, Lenovo. “Dari bisnis kecil yang bekerja bersama pada laptop ThinkBook 14p Gen 2 dan ThinkBook 16p Gen 2 baru, hingga gamer kompetitif yang timnya bermain untuk menang di laptop Lenovo Legion baru yang kuat musim ini — tetap produktif dan terhibur dengan prosesor mobile Ryzen™ terbaru teknologi sangat penting bagi mereka yang berkembang dalam gaya hidup perpaduan bekerja dan bermain dari rumah saat ini. ”

Sumber-sumber Pendukung

 CAUTIONARY STATEMENT

This press release contains forward-looking statements concerning Advanced Micro Devices, Inc. (AMD) such as the features, functionality, performance, availability, timing and expected benefits of AMD products including the AMD Ryzen™ 5000 Series Mobile Processors, AMD Ryzen™ 5000 Series Desktop Processors and AMD Ryzen™ Threadripper PRO, which are made pursuant to the Safe Harbor provisions of the Private Securities Litigation Reform Act of 1995. Forward-looking statements are commonly identified by words such as “would,” “may,” “expects,” “believes,” “plans,” “intends,” “projects” and other terms with similar meaning. Investors are cautioned that the forward-looking statements in this press release are based on current beliefs, assumptions and expectations, speak only as of the date of this press release and involve risks and uncertainties that could cause actual results to differ materially from current expectations. Such statements are subject to certain known and unknown risks and uncertainties, many of which are difficult to predict and generally beyond AMD’s control, that could cause actual results and other future events to differ materially from those expressed in, or implied or projected by, the forward-looking information and statements. Material factors that could cause actual results to differ materially from current expectations include, without limitation, the following: Intel Corporation’s dominance of the microprocessor market and its aggressive business practices; the ability of third party manufacturers to manufacture AMD’s products on a timely basis in sufficient quantities and using competitive technologies; expected manufacturing yields for AMD’s products; the availability of essential equipment, materials or manufacturing processes; AMD’s ability to introduce products on a timely basis with features and performance levels that provide value to its customers; global economic uncertainty; the loss of a significant customer; AMD’s ability to generate revenue from its semi-custom SoC products;  the impact of the COVID-19 pandemic on AMD’s business, financial condition and results of operations; political, legal, economic risks and natural disasters; the impact of government actions and regulations such as export administration regulations, tariffs and trade protection measures; the impact of acquisitions, joint ventures and/or investments on AMD’s business, including the announced acquisition of Xilinx, and the failure to integrate acquired businesses; AMD’s ability to complete the Xilinx merger; the impact of the announcement and pendency of the Xilinx merger on AMD’s business; potential security vulnerabilities; potential IT outages, data loss, data breaches and cyber-attacks; uncertainties involving the ordering and shipment of AMD’s products; quarterly and seasonal sales patterns; the restrictions imposed by agreements governing AMD’s notes and the revolving credit facility; the competitive markets in which AMD’s products are sold; market conditions of the industries in which AMD products are sold; AMD’s reliance on third-party intellectual property to design and introduce new products in a timely manner; AMD’s reliance on third-party companies for the design, manufacture and supply of motherboards, software and other computer platform components; AMD’s reliance on Microsoft Corporation and other software vendors’ support to design and develop software to run on AMD’s products; AMD’s reliance on third-party distributors and add-in-board partners; the potential dilutive effect if the 2.125% Convertible Senior Notes due 2026 are converted; future impairments of goodwill and technology license purchases; AMD’s ability to attract and retain qualified personnel; AMD’s ability to generate sufficient revenue and operating cash flow or obtain external financing for research and development or other strategic investments; AMD’s indebtedness; AMD’s ability to generate sufficient cash to service its debt obligations or meet its working capital requirements; AMD’s ability to repurchase its outstanding debt in the event of a change of control; the cyclical nature of the semiconductor industry; the impact of modification or interruption of AMD’s internal business processes and information systems; compatibility of AMD’s products with some or all industry-standard software and hardware; costs related to defective products; the efficiency of AMD’s supply chain; AMD’s ability to rely on third party supply-chain logistics functions; AMD’s stock price volatility; worldwide political conditions; unfavorable currency exchange rate fluctuations; AMD’s ability to effectively control the sales of its products on the gray market; AMD’s ability to adequately protect its technology or other intellectual property; current and future claims and litigation; potential tax liabilities; and the impact of environmental laws, conflict minerals-related provisions and other laws or regulations. Investors are urged to review in detail the risks and uncertainties in AMD’s Securities and Exchange Commission filings, including but not limited to AMD’s Quarterly Report on Form 10-Q for the quarter ended September 26, 2020.

Tentang AMD

Selama lebih dari 50 tahun, AMD sudah mendorong inovasi pada teknologi computing, grafis, dan visualisasi berperforma tinggi ― unsur pokok untuk bermain game, immersive platforms, dan pusat data. Ratusan juta konsumen, bisnis-bisnis Fortune 500 terkemuka, dan fasilitas penelitian sains yang canggih di seluruh dunia bertopang pada teknologi AMD setiap harinya untuk memperbaiki cara mereka hidup, bekerja, dan bermain. Pegawai AMD di seluruh dunia berfokus untuk membangun produk-produk yang hebat yang mendorong melewati batas kemungkinan. Untuk informasi lebih lanjut tentang bagaimana AMD memungkinkan hari ini dan menginspirasi esok hari, kunjungi halaman AMD (NASDAQ: AMD) di website, blog, Facebook dan Twitter.

_______

[1]  Testing by AMD engineering using the Cinebench R20 nT benchmark to measure the single-threaded and multithreaded performance of a Ryzen 7 5980X processor engineering sample vs. the previous generation Ryzen 9 4900H processor. Performance may vary. CZM-50.

[2] Testing by AMD Performance Labs as of 09/02/2020 utilizing engineering platforms configured with Ryzen 7 5800U and Ryzen 7 4800U processors, each with 32GB RAM, 512MB SSD, Radeon™ Graphics, and Win 10 vs. a similarly configured Dell XPS 7390 laptop with a Core i7-1065G7 processor, Integrated Graphics and 16GB RAM, in the following benchmarks: Cinebench R20 nT, Cinebench R20 1T and 3DMark Physics for gaming performance. Performance may vary. 3DMark is a registered trademark of Futuremark Corporation. – CZM-11

[3] Testing by AMD Performance Labs as of 12/08/2020 using an AMD Ryzen 7 5800U processor on an AMD Reference Platform configured with a 53WHr battery, WLAN enabled and Bluetooth off, using 1080p video playback (result: up to 21.4 hours) and the MobileMark 2018 benchmark test (result: up to 17.5 hours). CZM-33.

[4] Max boost for AMD Ryzen Processors is the maximum frequency achievable by a single core on the processor running a bursty single-threaded workload. Max boost will vary based on several factors, including, but not limited to: thermal paste; system cooling; motherboard design and BIOS; the latest AMD chipset driver; and the latest OS updates. GD-150

[5] Base frequency is the approximate processor clock speed of a typical workload running at the processor’s standard TDP. GD-166.

[6] Testing by AMD performance labs as of December 11, 2020 measuring the gaming performance of an AMD Ryzen 9 5900 vs an AMD Ryzen 9 3900 in 12 popular titles at 1920×1080, High image quality preset. Systems configured with a GeForce RTX 2080 Ti. Results may vary. R5K-055

suka banget dengan gadget dan laptop. Mencobai laptop atau gadget baru, termasuk punya teman. Kalau sedang tidak ada ide, nonton film adalah hal terbaik untuk meloloskan diri dari waktu. Main game hanya untuk bikin reviewnya.

You May Also Like

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Index